Tips Agar Rumah Tidak Dipenuhi Bulu Hewan Peliharaan - Sudah menjadi hal yang umum jika di rumah terdapat hewan peliharaan. Selain lucu, memelihara hewan peliharaan di rumah juga dapat menurunkan kadar stres seseorang. Masalahnya tidak sedikit orang yang enggan memelihara hewan peliharan di rumah. Salah satu alasannya adalah karena tidak mau repot membersihkan bulu-bulu hewan yang bertebaran di rumah. Bagi anda yang memiliki hewan peliharaan di rumah seperti kucing atau anjing, kegiatan bersih-bersih di rumah dengan vacuum cleaner pasti sudah menjadi kebiasaan sehari-hari agar rumah tetap wangi dan bersih. Nah, selain membersihkan rumah secara rutin dengan vacuum cleaner, ada cara lain juga loh untuk memastikan rumah anda tidak dipenuhi bulu hewan peliharaan, yuk simak tipsnya di bawah ini. Baca Juga : 5 Kesalahan Saat Beli Rumah Yang Harus Dihindari! Berikut tips agar rumah tidak dipenuhi bulu hewan peliharaan Pastikan hewan peliharaan tetap bersih Car
Ini nih Keuntungan dan Kerugian Memasang Karpet Pada Anak Tangga - Mungkin ada diantara kalian yang pernah mencoba untuk memasang karpet pada anak tangga di rumah. Tak sedikit juga orang yang melapisi tangga dirumahnya dengan karpet. Melapisi anak tangga dengan karpet dapat membuat tampilan tangga menjadi lebih indah dan juga lebih nyaman dipijak karena permukaannya yang lembut. Sayangnya, jik anda berencana untuk melapisi karpet pada anak tangga, sebaiknya pikir-pikir dahulu. Pemasangan karpet pada anak tangga juga tidak semudah memasang karpet pada lantai. Pemasangan harus dilakukan dengan baik dan kuat untuk menghindari risiko kecelakaan ataupun tergelincir. Nah, berikut keuntungan dan kerugian memasang karpet pada anak tangga yang mungkin dapat menjadi pertimbangan anda. Baca Juga : Mengenal Tapera: Pengertian, Syarat, Dan Manfaatnya Keuntungan Dengan anak tangga yang dilapisi oleh karpet, anda bisa meredam suara naik turun tangga. Hal ini sangat cocok apab